
Selayang Pandang Deretan pantai selatan Yogyakarta yang membentang dari barat ke timur memang mempunyai daya tarik tersendiri bagi para wisatawan. Pantai-pantai tersebut menawarkan kemolekannya masing-masing untuk dikunjungi. Ada yang menawarkan masakan laut, pemandangan sunset, pasir putih, dan be…